Thursday, January 16, 2025
Home SERBA SERBI TIDUR HEPI INI 4 ALASAN KENAPA ORANG SUKA PAKAI SELIMUT WALAU TIDAK KEDINGINAN

INI 4 ALASAN KENAPA ORANG SUKA PAKAI SELIMUT WALAU TIDAK KEDINGINAN

Selimut memang perlu dipakai saat sedang cuaca dingin karena bahannya yang tebal. Namun, banyak orang yang tetap pakai selimut saat tidur malam meskipun hawanya tidak begitu dingin, bahkan tanpa AC dan kipas angin. Ternyata selimut memang sudah jadi bagian kebiasaan apalagi bagi orang Indonesia, sehingga tubuh kita menjadi tahu kalau berselimut adalah sinyal untuk waktunya istirahat. Kenapa bisa ya? Simak alasannya yuk!

  1. Manusia berdarah panas
    Kita menjadi merasa nyaman saat berselimut dikarenakan tubuh kita selalu mengatur temperatur untuk menjaga diri tetap hangat. Sehingga dengan berselimut adalah cara kita untuk menyesuaikan suhu tubuh yang dibutuhkan.
  2. Menurunkan tingkat stress
    Saat kamu sedang merasa stress rasanya sulit kan untuk bisa tidur dengan nyenyak? Nah dengan berselimut, rasa cemas dan tekanan yang kamu rasakan bisa berkurang karena dengan berselimut bisa memunculkan serotonin, yaitu zat dalam tubuh yang membuat kita senang.
  3. Merasa aman
    Pernah liat kan kalau orang ketakutan ada yang sembunyi dibalik selimut seperti di film-film? Nah selimut itu memberimu rasa aman, apalagi bagi anak kecil saat merasa ketakutan karena tidur sendiri. Jadinya, orang akan lebih cepat terlelap tidur saat menggunakan selimut.
  4. Sudah terbiasa
    Kalau kamu sudah terbiasa tidur menggunakan selimut bagaimanapun cuacanya memang jadi tidak masalah. Selimut jadi kebutuhan wajib untuk kamu setiap akan istirahat.

Setelah baca keempat alasan diatas, ternyata alasannya beragam dan mungkin salah satu dari alasan tersebut menggambarkan situasi kamu banget. Selain itu, kini selimut dengan bahan yang lembut dan tidak bikin gerah jadi prioritas kamu yang perlu dimiliki. Nah untuk tidur yang terasa lebih lengkap dan semalaman tetap hangat, pastikan pakai  Vallery Quincy Selimut Luxury ya! 

Jangan lupa beristirahat!

LEAVE A REPLY

Please enter your comment!
Please enter your name here

- Advertisment -

Most Popular

Sprei Aloha: Sprei Terjangkau dengan Kualitas Terbaik

Ketika memilih sprei, banyak orang sering kali dihadapkan pada dilema antara harga dan kualitas. Ada anggapan bahwa sprei berkualitas harus mahal, sementara sprei murah...

Mengenal Lady Rose dan Lady Rose Prime: Bed Cover yang Wajib Kamu Punya!

Ketika memilih bed cover, nama Lady Rose sering muncul sebagai salah satu pilihan terbaik di pasaran. Namun, apakah kamu tahu bahwa Lady Rose juga...

Apa yang Harus Dipertimbangkan Sebelum Membeli Sprei, Selain Harga Sprei?

Ketika ingin membeli sprei, banyak hal yang perlu diperhatikan, selain harga sprei, agar kamu mendapatkan produk yang tidak hanya nyaman tetapi juga tahan lama....

Mengapa Tidur Harus Menggunakan Sprei Kasur?

Tidur yang berkualitas sangat bergantung pada berbagai faktor, termasuk kenyamanan tempat tidur. Salah satu elemen penting yang sering kali terlupakan adalah sprei kasur. Banyak...

Recent Comments